Topologi
jaringan adalah struktur jaringan yang mengidentifikasi cara bagaimana
simpul atau pusat didalam jaringan berhubungan. Jenis-jenisnya :
a. Topologi Star
Topologi jaringan ini merupakan jaringan berbentuk bintang yang menghubungkan tiap nude dengan menggunakan alat penghubung terpusat yaitu kosentator.
Topologi jaringan ini merupakan jaringan berbentuk bintang yang menghubungkan tiap nude dengan menggunakan alat penghubung terpusat yaitu kosentator.
Kelebihan:
- Jika salah satu kabel putus, tidak berpengaruh karena ada kosentrator.
- Ada pengontrol jaringan yaitu kosentrator.
- Jika kosentrator rusak, jaringan tidak akan berfungsi.
- Bila pengiriman data bersamaan akan terjadi bentrokan.
- Jaringan mudah dikembangkan, dengan cara menarik kabel menuju kosentrator.
b. Topologi Bus
Topologi jaringan ini merupakan jaringan yang semua computer / nude mempunyai kesempatan yang sama pada penggunaan jaringan.
Topologi jaringan ini merupakan jaringan yang semua computer / nude mempunyai kesempatan yang sama pada penggunaan jaringan.
Kelebihan:
- Harga relatif murah, karena kabel yang digunakan tidak membutuhkan kabel untuk kosentrator
- Jika salah satu computer mati, tidak akan mengganggu computer lain.
- Jika kabel putus, semua computer tidak dapat digunakan
- Sering terjadi tabrakan file
- Bila computer terlalu banyak akan mengalami hambatan.
c. Topologi Ring
Topologi jaringan ini merupakan berbentuk lingkaran/cincin yang menghubungkan tiap nude dengan tidak terputus.
Topologi jaringan ini merupakan berbentuk lingkaran/cincin yang menghubungkan tiap nude dengan tidak terputus.
Kelebihan:
- Harga relatif murah.
- Semua computer memiliki status dan kedudukan yang sama.
Kekurangan:
- Jika kabel terputus, jaringan tidak dapat digunakan
- Sulit dikembangkan lebih luas
No comments:
Post a Comment